Pengertian dan Definisi -

Pengertian Persediaan dan Manfaatnya dalam Dunia Usaha

Pengertian Persediaan – Dalam dunia usaha, terutama usaha di bidang produksi barang ataupun usaha dagang, istilah persediaan sering kali digunakan untuk menggambarkan stok barang yang dimiliki oleh perusahaan. Persediaan biasanya dikelola sedemikian rupa sehingga perusahaan berada pada zona aman...